Hasil pencarian untuk jawa tengah


Sensasi Melayang di Jembatan Gantung Rengganis Bandung, Paling Panjang se-Asia Tenggara

Adventure Trip /
14.July.2022

Pengen explore aktiivtas wisata baru yang pastinya seru? Nih, Mister kasih tau wisata Jembatan Gantung Rengganis atau Rengganis Suspension Bridge. Jembatan ini berada di Kabupaten Bandung, Jawa Barat. Di lokasi ini, pengunjung akan diajak merasakan sensasi “melayang” saat melintas di jembatan ditemani dengan pemandangan alam yang luar biasa indahnya.   Jembatan Gantung Rengganis Bandung ini … Continued

8 Tradisi Iduladha di Indonesia, Ada Manten Sapi Juga!

Featured /
06.July.2022

Tradisi Iduladha di Indonesia – Salah satu perayaan paling suci dalam agama Islam adalah Iduladha. Iduladha biasa dikenal dengan sebutan Lebaran Haji. Salah satu hari besar umat muslim ini memiliki sejarah, yaitu Nabi Ibrahim dan Nabi Ismail yang dengan ikhlas menjalankan perintah Allah SWT yakni dengan menyembelih Ismail.   Allah menguji kesabaran Nabi Ibrahim dengan … Continued

The Great Asia Afrika Lembang, Gerbang Wisata 7 Negara di Dunia

Uncategorized /
25.May.2022

The Great Asia Africa ­- Salah satu tempat wisata di Bandung yang sedang hits dan diminati banyak orang adalah The Great Asia Afrika Lembang. Tempat wisata ini terletak di di Jalan Raya Lembang Bandung, No.71, Lembang, Bandung, Jawa barat. The Great Asia Afrika sangat populer karena berhasil menawarkan sensasi keliling tujuh negara tanpa harus pergi … Continued

De Voyage Bogor, Konsep Wisata Unik Ala Negeri Eropa

Uncategorized /
19.May.2022

Tempat Wisata Devoyage Bogor – Devoyage merupakan salah satu destinasi menarik yang ada di Bogor. Lokasi Devoyage berada di selatan Kebun Raya Bogor, tepatnya di Jalan Raya Boulevard CBD, Bogor Nirwana Residence, Mulyaharja, Kecamtan Bogor Selatan, Kota Bogor, Jawa Barat. Wisata ini cocok jika Aladiners ingin menghabiskan akhir pekan bersama keluarga. Tempat wisata Devoyage di … Continued

Staycation di Hotel Lokal Rasa Internasional

Top Lists /
11.January.2022

Memilih hotel untuk staycation terlihat hal yang mudah. Namun, pada kenyatanya justru ada beberapa hal penting yang perlu dipertimbangkan sebelum menginap. Mulai dari faktor keamanan dan kenyamanannya, tampilan hotel yang unik dan pemandangan sekelilingnya yang juga bisa mendukung gaya eksis zaman sekarang. Pemilihan hotel yang instagramable juga menjadi tren baru yang menarik jika diikuti. Source: … Continued

Naluri Alam Bersabda di Hamparan Keelokan Pesona Kawah Ijen

Adventure Trip /
23.November.2021

Kawah Ijen merupakan danau kawah asam terbesar di dunia yang berada di Jawa Timur. Kawah Ijen dibentuk dari gunung api kembar dengan Gunung Merapi yang telah padam. Didasar Kawah Ijen terdapat asap belerang mengepul sehingga menjadikan aroma di sekitar kawah berbau belerang. Kawah ini memiliki warna hijau tosca, terbentuk dari pembekuan pembekuan lahar dan material-material … Continued

Wae Rebo, Desa Wisata dengan Sejuta Keajaiban di Indonesia

Adventure Trip /
02.November.2021

Tahukah kamu, kalau Indonesia memiliki dataran tinggi yang masyarakat setempatnya tinggal jauh dari peradaban dan hidup bersanding dengan alam? Jawabannya ada. Terdapat banyak masyarakat dataran tinggi yang membuat pemukiman atau desa di beberapa daerah di Indonesia. Salah satunya adalah Desa Wae Rebo di Pulau Flores, Nusa Tenggara Timur (NTT). Di desa ini masyarakat Wae Rebo … Continued

Mengenal Lebih Dekat 5 Jenis Kue Tradisional Khas Indonesia

Top Lists /
14.September.2021

Indonesia terkenal akan sejuta keberagaman. Keberagaman ini berpadu menjadi satu kesatuan yang utuh sehingga membentuk harmoni bagi setiap warga negaranya. Salah satu keberagaman ini dapat kita lihat dari jajanan tradisional yang sering kita jumpai disetiap lapisan masyarakat. Kue tradisional khas Indonesia ini beragam jenisnya, baik dari segi rasa, tekstur, bentuk, dan warnanya. Berikut 5 jenis … Continued

9 Curug di Geopark Ciletuh yang Wajib Dikunjungi

Top Lists /
24.May.2021

Siapa di sini yang belum pernah main ke Geopark Ciletuh?  Setelah diresmikan sebagai Geopark Dunia pada September 2017 oleh UNESCO. Berbagai tempat wisata di Ciletuh-Pelabuhanratu ini mengalami banyak perbaikan.  Ada banyak jenis wisata yang bisa kamu kunjungi. Salah satunya adalah air terjun. Kamu bisa menikmati beberapa air terjun yang ada di Ciletuh. Nah, berikut ini … Continued

Pesona Ratusan Penari Gandrung di Taman Gandrung Terakota

Top Destinations /
16.March.2021

Banyuwangi, daerah paling timur pulau Jawa ini memiliki tarian khas yakni Tari Gandrung sebagai tarian selamat datang. Saking identiknya Tari Gandrung dengan Banyuwangi, ada sebuah taman yang isinya patung penari gandrung, namanya Taman Gandrung Terakota.   Tari Gandrung dan Banyuwangi Sumber gambar: https://www.instagram.com/dr_indri_widayanti/ Identiknya Banyuwangi dengan Tari Gendrung ini terlihat pada tiap acara atau kegiatan. Pihak … Continued