Earth without art is just eh. Setuju, kan, dengan kalimat itu? Gak ada seni gak asyik. Seni itu cantik, seni itu menarik. Seni punya banyak wujud. Ada seni tari, seni musik, seni lukis, seni ukir, dan masih banyak lagi. Ada yang menjadi pelaku seni alias seniman, ada pula yang hanya menjadi penikmat. Kalau kamu termasuk … Continued
Sumedang. Kalau mendengar daerah tersebut, pasti yang ada di benakmu adalah tahunya yang terkenal super enak dan gurih. Eits, bukan cuma tahu, kabupaten yang terletak di Jawa Barat tersebut juga menyimpan surga tersembunyi yang mengagumkan. Namanya mata air Cikandung yang airnya nggak pernah surut, bahkan saat musim kemarau. Nggak heran, banyak produsen air mineral yang … Continued
Trick or treat? Yuhuuu, happy Halloween, peeps! Dalam rangka Halloween, Universal Studio Singapore (USS) menyelenggarakan Halloween Horror Night yang digelar sejak 27 September lalu. Hari ini, 31 Oktober, adalah hari terakhir pengunjung bisa menikmati sensasi menyeramkan di Halloween Horror Night. Ada banyak kengerian di sana, salah satunya adalah rumah-rumah hantu di bawah ini. 1. Hell Block 9 … Continued
Glek glek glek. Minum minuman bersoda yang dikasih es emang nyegerin. Btw btw, nih, kalian pernah nyobain minuman bersoda apa aja? Mister tebak, rata-rata, kalian udah pernah nyoba minuman bersoda asal luar negeri. Tahu nggak, sih, Indonesia juga punya minuman bersoda, lho. Namanya limun sarsaparilla. Cah Ngayogyakarta (anak Jogja) mungkin tahu minuman ini. Iya, bener. … Continued
Tempat wisata yang wajib dikunjungi kala berlibur ke Malang atau Batu? Agrowisata! Itu adalah tempat wisata dengan konsep pertanian, perkebunan, dsb. Salah satu kegiatan yang ditawarkan oleh agrowisata adalah memetik buah. Kegiatan lainnya adalah icip-icip makanan atau minuman yang terbuat dari buah. Hehehe. Lantas, agrowisata apa saja yang recommended untuk didatangi di Malang dan Batu? 1. … Continued
Spa Terbaik di Hotel Bintang Lima Jakarta – Menginap di hotel bukan berarti kamu harus ngerem di kamar doang, Aladiners. Ada banyak fasilitas yang sudah hotel sediakan untuk kamu nikmati, seperti kolam renang, fitness center, sampai kafe. Selain itu, ada satu lagi nih yang sayang banget untuk kamu lewatkan saat menginap di hotel, apalagi … Continued
Derap langkah kaki. Suara jeritan. Penampakan sosok wanita. Pengunjung yang tiba-tiba kesurupan. Hal-hal semacam itu bisa kalian dengar dan lihat di Sekolah Tat Tak di Hong Kong. Puluhan tahun berhenti beroperasi, sekolah tersebut jadi bangunan terbengkalai. Yang namanya bangunan terbengkalai dan tak berpenghuni, lama-kelamaan bisa jadi sarang hantu. Sekolah Tat Tak berdiri sejak 1931. Lokasinya … Continued
Tempat makan kaki lima yang menjual nasi kucing (nasi dalam porsi sedikit) dan berbagai macam sate. Itulah angkringan. Angkringan ada di Jateng dan DI Yogyakarta. Zaman sekarang, angkringan berkembang. Tidak hanya berupa lapak kaki lima, tapi ada pula yang berkonsep seperti kafe. Di Solo, angkringan juga dikenal dengan sebutan HIK (Hidangan Istimewa Kampung) dan wedangan. Lantas, … Continued
Manusia jadi kerbau? Ada. Emang bisa? Bisa, dong. Jelasnya, bukan kerbau beneran, melainkan kerbau jadi-jadian. Maksudnya, manusia didandani seperti kerbau. “Manusia kerbau” ini bisa kamu temukan pada kebo-keboan, sebuah tradisi di Banyuwangi yang hingga kini masih lestari. Kenapa kerbau? Karena kerbau adalah binatang yang membantu petani kala membajak sawah. Lantas, apa hubungan petani dengan tradisi kebo-keboan? … Continued
Punya impian berlibur ke Capadoccia di Turki atau Bagan di Myanmar? Dua destinasi tersebut emang terkenal banget sama balon udaranya yang super keren. Nggak heran, banyak orang yang ingin berlibur atau honeymoon di sana karena balon udaranya yang indah. Eits, jangan sedih dulu. Sekarang, kamu bisa menikmati wisata balon udara di Indonesia dengan pemandangan yang … Continued