Top Destinations


Hutan de Djawatan Banyuwangi

De Djawatan, Hutan di Banyuwangi ala Fangorn Forest The Lord of the Rings

Hot Issues /
16.April.2019

Sudah pernah ke Banyuwangi? Kalau sudah, atraksi wisata apa yang kamu kunjungi di sana? Taman Nasional Baluran, Kawah Ijen untuk melihat blue fire, Pantai G-Land, pantainya para peselancar, atau mungkin menonton Festival Gandrung Sewu? Keempatnya memang merupakan atraksi wisata paling hitz di kabupaten yang terletak di ujung timur Provinsi Jawa Timur itu. Namun, tahukah kamu … Continued

Daripada Terjebak Masa Lalu, Mending Terjebak di 6 Taman Labirin Ini yuk!

Top Destinations /
15.April.2019

Ujan dikit, galau. Malem minggu cuma di rumah doang, galau. Ke kondangan sendirian, galau. Hih galau mulu, mending jalan-jalan ke 6 taman labirin ini yuk! Selain bisa refreshing, kamu bisa foto-foto dan tertawa bersama sahabat mencari jalan keluar agar tidak tersesat! 1. Taman Bunga Nusantara, Puncak Sumber foto: youtube.com/watch?v=H2J1pXo8keU Kalo ke Puncak, cobain deh berkunjung … Continued

Pantai tersembunyi di Jogja

Bikin Rileks! Ini Dia 8 Pantai Tersembunyi di Jogja yang Bakal Nenangin Pikiran Kamu

Top Destinations /
08.April.2019

Siapa di sini yang bakal nolak kalau diajak ke pantai? Yup! Pantai emang destinasi favorit banyak orang untuk berlibur dan melepas penat dari rutinitas sehari-hari. Di pantai, kita bisa melihat timbul dan tenggelamnya matahari, menghirup aroma air laut yang segar, serta mendengar gemerisik daun kelapa yang tertiup angin dan deburan ombak yang menenangkan. Bikin ngangenin … Continued

Lokasi syuting film The Lord of The Rings - Hobbiton

Suka Film The Lord of the Rings? Puasin Diri Kalian di 8 Destinasi di New Zealand Ini

Top Destinations /
02.April.2019

New Zealand identik dengan “The Lord of the Rings“. Ini karena pengambilan gambar dari film besutan Peter Jackson itu berlokasi di sana. Kalau kalian termasuk pecinta The Lord of the Rings dan sedang liburan ke negeri yang terletak di sebelah tenggara Australia itu, kalian wajib singgah di delapan destinasi di bawah ini. Destinasi-destinasi tersebut merupakan lokasi syuting … Continued

Renang-renang Lucu Bersama Hiu di Indonesia yuk!

Hot Issues /
01.April.2019

Berlibur di Pantai merupakan kegemaran banyak orang. Apakah kamu termasuk yang menyukainya? Jika ya, cobain deh aktivitas agak ekstrem yang bisa kamu lakukan di beberapa pantai di Indonesia ini. Bukan cuma sekedar snorkelling atau diving, tapi di pantai-pantai ini bisa berenang bersama hiu, lho! Hiu adalah hewan laut bertulang lunak yang terkenal sebagai salah satu … Continued

Interior Masjid Shah Cheragh Ini Dijamin Bikin Kamu Terpesona

Hot Issues /
26.March.2019

  Ada banyak tempat ibadah yang punya arsitektur ataupun desain interior yang unik nan menarik. Ini membuat tempat ibadah tidak lagi sekadar sebagai tempat untuk beribadah, melainkan juga dijadikan jujukan oleh wisatawan yang ingin melihat sekaligus menikmati desain bangunannya. Salah satunya adalah Masjid Shah Cheragh yang berlokasi di Kota Shiraz, Iran. Ketika kamu menginjakkan kaki … Continued

Mengenal Desa Aeng Tong Tong, Desa Pembuat Keris di Madura

Hot Issues /
01.March.2019

Madura bukan cuma karapan sapi. Di sana, ada sebuah desa yang terkenal sebagai desa pembuat keris. Namanya Desa Aeng Tong Tong. Zaman dulu, keris-keris buatan warga Desa Aeng Tong Tong banyak digunakan di Keraton Sumenep. Lebih hebatnya lagi, keris-keris itu sampai diekspor ke luar negeri, lho. Pada 2005, United Nation Educational, Scientific, and Cultural Organization … Continued

Akhir Tahun Mau ke Jepang? Mampir ke 5 Festival Lampu Ini yuk!

Top Destinations /
28.December.2018

Saat akhir tahun, Jepang sedang mengalami musim dingin. Ada banyak kegiatan musim dingin yang diselenggarakan untuk menarik minat wisatawan, salah satunya adalah winter illuminations alias festival lampu. Penasaran kayak apa? Mari tersesat di negeri ajaib musim dingin dengan lampu warna-warni! (Dilansir dari jw-webmagazine.com) 1. Shibuya Blue Cave Sumber foto: jw-webmagazine.com/tokyo-winter-illumination-shibuya-blue-cave-2017-ac810020816b Shibuya Blue Cave mungkin bukan … Continued

Indahnya Makam Bangsawan Bertingkat di Myra, Turki. Berani Mendekat?

Top Destinations /
20.December.2018

Ada banyak sekali kepercayaan dan adat istiadat yang ada di dunia ini. Makanya ada beragam cara yang dilakukan untuk memberikan penghormatan terakhir pada leluhur yang telah lebih dulu berpulang. Salah satu yang paling menakjubkan ada di Kota Myra, Turki. Di kota kuno itu, makam bertingkat dipahat di gunung kapur. Sumber foto: memphistours.com/Turkey/Turkey-Travel-Guide/Antique-Cities/wiki/Demre Konon, masyarakat di … Continued

5 Patung Yesus Kristus Terbesar di Indonesia

Top Destinations /
18.December.2018

It’s almost the time for Christmas! Who’s excited? Umat Kristiani merayakan Hari Natal untuk memperingati Hari Kelahiran Yesus Kristus. Buat Aladiners yang mau merayakan Natal dengan traveling, yuk berkunjung ke 5 kota di Indonesia ini yang punya patung Yesus Kristus gede banget! Simak ulasannya di bawah ya. 1. Patung Yesus Buntu Burake di Toraja – … Continued