Aladiners, kamu pernah pergi ke Raja Ampat di Papua Barat? Tahukah kamu kalau Raja Ampat ternyata ditemukan secara tidak sengaja oleh seorang penyelam asal Belanda di tahun 1990? Max Au datang ke tempat ini untuk mencari bangkai-bangkai pesawat dan kapal Perang Dunia II yang karam di sini. Dan ternyata bukan cuma puluhan bangkai kapal … Continued
Kalau dijumlah, ada ratusan air terjun yang tersebar di seluruh Indonesia. Tapi apakah kamu pernah dengar nama Air Terjun Madakaripura? Bukan cuma keindahannya yang bisa kamu nikmati di sini, tapi air terjun yang satu ini juga memiliki sejarah yang menarik untuk ditelusuri. Katanya, Air Terjun Madakaripura adalah tempat di mana Gajah Mada moksa, atau … Continued
Bolak-balik ke Bali terus bosan main water sport di Tanjung Benoa, snorkeling di Nusa Dua, dan bobo siang di Pantai Kuta? Wah, ada banyak banget lho tempat seru dan aktivitas menarik anti mainstream yang bisa kamu lakukan di Pulau Dewata. Penasaran? Nih, Mister Aladin kasih tahu. 1. Terjun Bebas dari Blue Lagoon Cliff di … Continued
Halo, Aladiners. Kemarin kamu liburan ke mana, nih? Liburan Mister Aladin weekend lalu tidak kalah seru sama liburan yang sebelumnya. Green Canyon itu keren banget, yah! Apalagi ada harga promo yang ramah di kantong, makanya Mister Aladin bisa jalan-jalan terus. Liburan sendirian kurang asik ya kalau tidak sama teman-teman. Tapi teman-teman kamu sudah tahu Mister … Continued
Kamis kemarin (23/4), Mister Aladin baru saja menggelar acara kumpul komunitas blogger yang bertajuk “Kongkow Bareng Travel & Food Blogger” di Cafe Batavia, Kota Tua. Acara ini digelar sebagai ajang perkenalan sekaligus bagi ilmu bareng para travel dan food blogger se-Indonesia. Seru? Sudah pasti! Ada total 38 blogger ditambah teman-teman media yang hadir dan kenalan sama … Continued
sumber foto: tempatwisataunik.com Apa sih yang tidak dimiliki sama negara tercinta kita ini? Mulai dari pegunungan yang menjulang tinggi, pantai-pantai cantik, sampai danau berair biru bening pun kita punya! Hah, danau berair biru? Di Taman Nasional Kerinci Seblat, ada sebuah danau super cantik dengan air berwarna biru lho. Saking beningnya danau ini, kamu bahkan bisa melihat … Continued
Hai, Mister Aladin punya tips lagi nih buat kalian. Mau berlibur ke pantai-pantai cantik berpasir putih, berair biru bening, dan bebas dari tukang asongan? Well, jalan-jalan ke sini, dong! Terkenal dengan pantai-pantainya yang bisa disandingkan dengan Maldives, area high-end ini dikelilingi oleh hotel-hotel dan vila-vila mewah, serta restoran-restoran fine dining berkelas dunia. TEMPAT WISATA … Continued
Tempat wisata di Canggu, Bali – Rekomendasi Wisata di Bali bukan sekedar pantai dan hingar bingar night club, lho! Untuk kamu yang bosan dengan liburan standar di Bali, yuk, ke Canggu. Terletak di selatan Kuta, desa kecil ini terkesan jauh dari ruwet dan berisiknya pusat Bali. Mister Aladin kasih tau ya, Canggu menawarkan pemandangan … Continued
Area high-end di Pulau Dewata ini adalah surganya para jet setter. Kualitas memang berbanding lurus dengan harga. Untuk kamu yang tidak mematok batas budget selagi berlibur ke Bali, Mister Aladin anjurkan coba kunjungi Nusa Dua deh. Nusa Dua akan memanjakanmu hingga langit ke-7. Shopping, spa, lapangan golf berstandar internasional, hotel-hotel dan vila-vila mewah, restoran-restoran fine … Continued
Walaupun pantai-pantai di Tanjung Benoa tidak secantik pantai-pantai di area Kuta dan Uluwatu, tetapi cuma di sini kamu bisa menguji nyali dengan berbagai water sport yang dijamin bisa memacu adrenalin dan membuat jantung kamu berdetak kencang! Mister Aladin punya banyak tempat rekomendasi lho seperti atraksi dan landmark menarik yang patut untuk kamu kunjungi. Apply … Continued